Corporate E-Learning

Mengelola Rasa Cemas Berlebihan di Tempat Kerja (Managing Workplace Anxiety)

Dengan workshop Mengelola Rasa Cemas Berlebihan di Tempat Kerja (Managing Workplace Anxiety) ini, peserta Anda akan mempelajari sumber daya dan keterampilan efektif yang akan membantu mereka mengenali dan mengelola kecemasan di tempat kerja. Peserta akan merasa lebih percaya diri dalam lingkungan profesional mereka, serta lebih siap untuk mengatasi tantangan yang mungkin timbul di tempat kerja.

Learning Focus / Category

Course Info

Course Outline

Modul 1:
Pendahuluan

Modul 2:
Jenis Kecemasan Umum

Modul 3:
Gejala Fisik

Modul 4:
Pemicu Kecemasan

Modul 5:
Kecemasan versus Gugup

Modul 6:
Mengenali Kecemasan pada Orang Lain

Modul 7:
Strategi Mengatasi (I)

Modul 8:
Strategi Mengatasi (II)

Modul 9:
Mengakui Situasinya

Modul 10:
Mengenali Aspek Positif dari Kecemasan

Modul 11:
Kapan Mencari Bantuan Ekstra?

Modul 12:
Mengakhiri

Fitur E-Learning

Semua e-learning contents Asah Indonesia memiliki fitur-fitur lengkap untuk menunjang pembelajaran karyawan korporasi secara efektif. Berikut beberapa fitur unggulan yang tersedia:

Kompatibel dengan Semua Jenis LMS & LXP

E-learning ini dapat dimuat/diunggah ke semua jenis platform LMS & LXP

Subject Matter Expert

E-learning disusun oleh Subject Matter Expert yang kompeten di bidangnya

World-class E-Learning Content

E-learning content dirancang dengan standar internasional

Comprehensive Content

Muatan e-learning mencakup konten pembelajaran secara komprehensif

Lifetime License

E-learning dilengkapi dengan lisensi penggunaan tanpa batas waktu

Dapat disunting / diedit

E-learning ini dapat disunting atau diedit sesuai kebutuhan perusahaan

Rebranding

E-learning dapat di-rebranding sesuai kebutuhan perusahaan

Unlimited Users

E-learning ini dapat diikuti oleh jumlah pembelajar tanpa batas

Unlimited & Lifetime Access

E-learning ini dapat disunting atau diedit sesuai kebutuhan perusahaan

Course Retake Policy Ready

Dapat disesuaikan dengan kebijakan pengulangan kursus

Knowledge Check

E-learning dilengkapi dengan quiz dan dapat ditambah penugasan

Sequential Drip-Feed Content Ready

Akses ke sub-konten dapat diatur sesuai kebijakan perusahaan

zoom222

Virtual Training Ready

Gabungkan pelatihan e-learning dengan aplikasi Zoom Conference

Gamifikasi

Dapat dikombinasi dengan fitur gamifikasi dalam LMS

Blended Learning

Tersedia materi untuk pelatihan di kelas (instructor-led training)

Multi Bahasa

Tersedia dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris

Digital Certificate

Sertifikat tersedia untuk modul e-learning ini dapat dapat dikustomisasi

Scroll to Top